Posted by : Unknown Senin, 05 November 2012




Hallo Sobat yang keren², Ganteng², Dan Cantik². kali ini saya akan balik lagi ke dunia game yaitu GTA SA. kalo sekarang nih saya akan kasih tau cara Cara Menginstal MOD Mobil Pada GTA SA. Pengen tau caranya? baca yang dibawah ini ↓↓↓


Tutorial :
1. Buka IMG Tool 2.0, Belum punya? Download Sini Untuk mod vehicle atau kendaraan bisa sobat Download Sini
2. Jika selesai mendownload semua, Sobat Extract MOD Vehicle yang di download tadi
3. Sekarang buka IMG Tool 2.0 Milik sobat
4. Setelah dibuka click File lalu Open (cari dimana lokasi sobat menginstal GTA San Andreas milik sobat) lalu click folder GTA San Andreasnya dan cari folder MODELS kemudian click "GTA3.IMG" (Open with IMG Tool 2.0) dan open
5. Jika gta3.img nya terbuka dengan IMG Tool, Sobat tekan F2 dan cari mobil yang ingin diganti
    Exp : Uranus.dff dan Uranus.txd (2-2nya harus dimasukan kedalam gta3.img menggunakan IMG Tool)


NOTE:
-dff : merupakan bentuk dari mobil
-txd : merupakan warna dan corak mobil

6. sampai disana sobat tinggal replace Uranus.dff (yang asli) dengan Uranus.dff yang sobat download tadi (jika sobat mendownload file dengan ekstensi .zip atau .rar silahkan diextract dulu)

7. Replace juga Uranus.txd (yang asli) dengan Uranus.txd yang sobat download tadi

How To Replace :
  • Cari file yang ingin direplace (file yang asli)
  • Click command pada img tool
  • Click replace, nanti sobat akan diminta mencari file yang ingi direplace (file download)
  • Click filenya lalu open 
Ingat : Kalo file yang berekstensi (.dff) direplace dengan file .dff juga, begitu juga dengan file .txd

8. Setelah proses replace selesai, jangan lupa Add ke img tool  file .dff dan .txd yang sobat download tadi 
9. Kemudian click command dan click rebuild archive, tunggu beberapa menit.
10. Setelah selesai, coba buka Readme yang ada di file yang sobat download tadi, trus disana sobat akan disuruh edit handling.cfg dan lain².
11. Buka GTA SA sobat. dan cari mobil yang di instal tadi (Uranus)



Masih Bingung?? Tonton Videonya Aja ^^v





Semoga Bermanfaat Buat Sahabat C-Zone Semua dan Selamat Berjuang...!!

0 Comment • Leave a Reply/Tinggalkan Komentar

Anda follow saya follback, anda berkomentar saya komentar balik di blog anda , Silahkan Tinggalkan Komentar Dengan Ketentuan :
[+]Menggunakan Bahasa Yang Sopan.
[+]Dilarang Spam, Sara, Menghujat Dan Merugikan Orang Lain.
[+]Dilarang Memasang Link Hidup Di Komentar.
[+]Jika ada Pertanyaan Lebih Jauh Silahkan Hubungi Lewat Facebook Saya (https://www.facebook.com/vianz.prajuritsemut)
[+]Cantumkan Link Sumber Artikel blog ini Jika Ingin Copy Paste.
Terima Kasih Sudah Berkunjung. :D

Copyright ©2013 Dark Purple [VC V.4] • Design by DJOGZS and MAMZGoogle+